Cara Membuat Akun Steam untuk Main Game DOTA 2

DOTA adalah game MOBA legendaris, bisa dikatakan ini salah satu nenek moyangnya Mobile Legend. Versi saat ini adalah DOTA 2, untuk membuat akun DOTA 2 kamu perlu daftar di Steam terlebih dahulu.

Karena, akun steam inilah yang digunakan untuk login di DOTA 2.

Daftar Isi

Daftar Steam via Aplikasi

Berikut adalah cara mendaftar akun steam langsung dari aplikasinya:

  1. Download aplikasi steam di https://store.steampowered.com/about/
    download steam
  2. Install kemudian buka aplikasinya
  3. Klik opsi Create New Account
    daftar steam via app step 1
  4. Masukka email, negara, serta centang reCAPTHA dan bagian umur, lalu Continue
    daftar steam via app step 2
  5. Verifikasi melalui email kamu
    daftar steam via app step 3
  6. Isi nama akun dan password kemudian klik Done
    daftar steam via app step 4

Daftar Steam via Web

Berikut ini adalah cara register new account steam melalui website resminya:

  1. Buka link https://store.steampowered.com/join/
  2. Isi data yang diperlukan, kemudian klik Continue
    daftar steam via web step 1
  3. Verifikasi melalui akun email yang kamu isi sebelumnya
    daftar steam via web step 2
  4. Masukkan nama akun serta password, lalu klik Done
    daftar steam via web step 3

Sekian tutorial cara buat akun dota 2 melalui aplikasi dan website steam.


Leave a Comment

Your email address will not be published.

Tutup Iklan
Scroll to Top